Tutorial ini kami buat bagi Anda siapa saja yang membutuhkan informasi bagaimana cara konfigurasi harga domain di billing WHMCS. Berikut panduan mudahnya:
Pastikan Anda sudah mengkonfigurasikan Registrar, bisa ikuti tutorial berikut : Integrasi Modul ResellerID pada billing WHMCS
1. Setelah Registrar di konfigurasi, pilih menu Settings > Product/Services > Domain Pricing
Silahkan isi extension domain yang akan Anda jual, contoh .com, dengan menggunakan titik.
2. Setting Harga Register, Transfer, Transfer untuk 1 Tahun, 2 Tahun dst, sesuaikan dengan harga Anda.
3. Kemudian Silahkan isi/tick sesuai dengan feature yang akan Anda jual.
- DNS Management
- Email Forwarding
- ID Protection
- EPP Code
4. Pilih Registrar yang sudah Anda konfigurasikan.
5. Klik Save Changes
Harga Domain sudah di configurasikan.
- 0 Korisnici koji smatraju članak korisnim
Vezani članci
Whois domain .id untuk WHMCS
Bagi Anda yang menggunakan whmcs untuk billing hosting, maka secara default whoisnya tidak...
WHMCS Overview
WHMCS is an all-in-one client management, billing & support solution for online...
Installasi WHMCS dengan Softaculous
Untuk melakukan installasi WHMCS, bisa dengan menggunakan auto installer softaculous, yang lebih...
Cara Integrasi Modul ResellerID pada WHMCS
Tutorial ini kami buat bagi Anda siapa saja yang membutuhkan informasi bagaimana cara integrasi...
Konfigurasi Currency Rupiah di WHMCS
Tutorial ini kami buat bagi Anda siapa saja yang membutuhkan informasi bagaimana cara konfigurasi...
Powered by WHMCompleteSolution